Asroni mengungkapkan bahwa Eva Dwiana, yang akrab disapa Bunda Eva, tidak ingin berbicara soal angka perolehan suara, tetapi lebih fokus pada kemenangan yang meyakinkan.
Penulis: Mata Lampung
Direktur Prof Sarono Resmikan Pusat Kewirausahaan Polinela
Pembicara Seminar Nasional Kewirausahaan, Ketua ISYEF, Atras : Anak Muda Harus Jadi Pengusaha
Komitmen Partai Gerindra, Ahmad Muzani Realisasikan Ratusan Bedah Rumah di Bandar Lampung
Tim Voli Putri Lampung Menang Telak atas Tim Kementerian PUPR di PORNAS XVI KORPRI
Nikmatnya Diwa, Perpaduan Kopi dan Cerita
Tingkatkan Kreatifitas dan Junjung Sportifitas, Dosen Unila Adakan Pertandingan Pelajar SD se-Kecamatan Natar
Rakorda DPD Gerindra Lampung, Mirza Ajak Seluruh Kader Bergerak Menangkan Prabowo
Kehumasan, Panwaslu Kecamatan Batanghari Dapat Apresiasi Bawaslu Lampung Timur
MATALAMPUNG.COM, Lampung Timur – Panitia Pengawas Pemilihan Umum (Panwaslu) Kecamatan Batanghari mendapat apresiasi dari Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Lampung Timur terkait pengelolaan hubungan masyarakat (humas) dan media sosial. Apresiasi ini disampaikan pada saat Rapat Koordinasi (Rakor) Publikasi dan Dokumentasi Pengawasan oleh Bawaslu Lampung Timur dengan dihadiri seluruh Koordinator Divisi (Kordiv) dan staf Hukum, Pencegahan, Partisipasi Masyarakat, dan Hubungan Masyarakat (HP2H) panwaslu kecamatan se-Kabupaten Lampung Timur, di Randu Mas, Kecamatan Sekampung Udik, Minggu (11/6/2023). Ketua Bawaslu Lampung Timur, Uslih mengatakan hingga saat ini ada dua kecamatan yang aktif dan…
Tak Kenal Libur, Panwaslu Kecamatan Batanghari Ikuti Rakor Bawaslu Lampung Timur
MATALAMPUNG.COM, Lampung Timur – Panitia Pengawas Pemilihan Umum (Panwaslu) Kecamatan Batanghari tak mengenal hari libur dalam melakukan kerja-kerjanya. Hari ini, Minggu (11/6/2023), Koordinator Divisi (Kordiv) Hukum, Pencegahan, Partisipasi Masyarakat, dan Hubungan Masyarakat (HP2H) Erzal Syahreza Aswir dan staf Yulidar Danu Prasetya mengikuti rapat koordinasi (Rakor) oleh Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Lampung Timur di Randu Mas, Kecamatan Sekampung Udik. Rakor bertajuk Publikasi dan Dokumentasi Pengawasan Pemutakhiran Data Pemilih dan Penyusunan Daftar Pemilih pada Pemilu Tahun 2024 di Kabupaten Lampung Timur ini dihadiri seluruh kordiv dan staf HP2H panwaslu se-Kabupaten Lampung…