Nanda-Antonius Membara, PDIP Lampung Beri Rekom Pilkada Pesawaran

MATALAMPUNG.COM, Pesawaran – Pasangan bakal Calon Bupati dan Wakil Bupati Pesawaran, Nanda Indira dan Antonius Muhammad Ali resmi mendapat surat tugas dari PDIP untuk Pilkada 2024. Rekomendasi ini diserahkan langsung oleh Ketua DPD PDIP Lampung Sudin di kantor PDIP, Jumat (26/07/2024). Nanda-Antonius total telah mendapatkan dukungan dari 3 Partai Politik, yaitu: Gerindra, PDIP, dan PKB. Setelah mendapat rekomendasi, Bakal Calon Bupati Pesawaran sekaligus Politisi PDIP, Nanda Indira mengucap terimakasih atas kepercayaan yang diberikan partai terhadapnya. “Saya ucapkan terima kasih kepada Ketua DPD PDI Perjuangan Lampung dan jajaran, mohon doa nya…

Gerindra Resmi Usung Pasangan Nanda-Antonius Di Pilkada Pesawaran

MATALAMPUNG.COM, Pesawaran – Partai Gerindra secara resmi mendeklarasikan pasangan Nanda Indira Basian dan Antonius Muhammad Ali sebagai calon Bupati dan Wakil Bupati Pesawaran di Pilkada 2024. Acara deklarasi ini berlangsung di kantor DPC Partai Gerindra Pesawaran, Rabu (24/07/2024). Ketua DPC Partai Gerindra Pesawaran, Ahmad Rico Julian, dalam sambutannya menyatakan keyakinannya bahwa pasangan Nanda-Antonius akan memenangkan Pilkada Pesawaran. “Sudah siap tempur semua jadi hari ini udah yakin siapa gubernurnya, siapa bupatinya. Dan saya punya keyakinan besar bahwa nanti gubernur sama bupatinya tinggal jahit baju,” ujarnya. Ahmad Rico juga menekankan pentingnya menjalankan…

Prodi Kesehatan Masyarakat Universitas Malahayati Gelar Program Ecopesantren di Pondok Pesantren

Kegiatan ini dihadiri sejumlah dosen Pembina diantaranya Khoidar Amirus, M.Kes dari Prodi Kesehatan Masyarakat dan juga melibatkan dosen perwakilan Prodi Teknik Lingkungan Universitas Malahayati Natalina ST., MT serta perwakilan mahasiswa Prodi Kesehatan Masyarakat dan Prodi Teknik Lingkungan Universitas Malahayati.

Rapatkan Barisan Jelang Pemilu 2024, Demokrat Lampung Gelar Rapat Konsolidasi

MATALAMPUNG.COM, Pesawaran – Jelang Pemilu 2024, DPD Partai Demokrat Provinsi Lampung bersama DPC Partai Demokrat dan Calon Anggota DPR RI periode 2024-2029 menggelar Rapat Koordinasi demi tercapainya target Partai Demokrat Lampung. Kegiatan konsolidasi tersebut dilakukan di halaman kantor DPC Partai Demokrat Desa Bernung Kecamatan Gedong Tataan Kabupaten Pesawaran, Rabu (24/08/2022). Deputi Badan Pemenangan Pemilu (Bappilu) DPP Partai Demokrasi Imer Darius mengatakan jika Rapat Koordinasi ini adalah langkah strategis Partai Demokrat Lampung untuk mensinergikan semua kekuatan yang dimiliki Demokrat Lampung. “Rapat Konsolidasi ini adalah langkah awal Demokrat Lampung guna mensinergikan semua…

Raih Penghargaan Tokoh Penggerak Koperasi Terbaik, Bupati Pesawaran Harapkan Koperasi Makin Berjaya

MATALAMPUNG.COM, Pesawaran – Bupati Pesawaran, Dendi Ramadhona menerima penghargaan sebagai tokoh Penggerak Koperasi Terbaik. Penghargaan tersebut, diberikan pada peringatan ke-75 Hari Koperasi Nasional (Harkopnas) tahun 2022, di Prime Plaza Hotel Sanur Bali, Kamis (14/07/2022). Bupati Dendi menerima penghargaan dari Dewan Koperasi Indonesia (Dekopin), sebagai penggerak koperasi terbaik, atas dedikasi dan kontribusinya sebagai tokoh penggerak koperasi terbaik di Kabupaten Pesawaran. “Penghargaan ini, menjadi tantangan tersendiri bagi diri saya, agar bekerja lebih baik lagi, guna meningkatkan semangat menggelorakan koperasi agar semakin berkembang di masyarakat. Saya juga berkomitmen, dengan penghargaan ini untuk berbuat…

Puncak Harganas Ke-29, Bupati Pesawaran Raih Penghargaan Satyalancana Wira Karya

MATALAMPUNG.COM – Bupati Pesawaran Dendi Ramadhona menerima tanda kehormatan Satyalancana Wira Karya (SWK) dari Presiden Joko Widodo berdasarkan Surat Keputusan Presiden Republik Indonesia (Keppres) Nomor 42/TK Tahun 2022 yang ditandatangani Presiden Jokowi pada 9 Juni 2022. Tanda kehormatan ini diberikan Presiden Republik Indonesia Joko Widodo pada acara Puncak Peringatan Hari Keluarga Nasional (Harganas) ke-29 di Lapangan Merdeka, Kota Medan, Provinsi Sumatera Utara, Kamis (07/07/2022). Bupati Pesawaran Dendi Ramadhona saat dihubungi awak media matalampung.com mengatakan jika penyematan tanda kehormatan Satyalancana Wira Karya ini adalah hasil penilaian lapangan yang dilakukan oleh Setmilpres dan…

Peringati HUT PDIP ke-49, BMI Pesawaran Targetkan Hattrick Pemilu 2024

MATALAMPUNG.COM, Pesawaran – Dalam rangka memperingati HUT ke-49 PDI-Perjuangan, Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Banteng Muda Indonesia (BMI) Kabupaten Pesawaran mengajak jajaran kader PAC berjuang untuk memenangkan PDI-Perjuangan pada pemilu tahun 2024 mendatang. Hal tersebut di sampaikan Ketua DPC BMI Pesawaran Rispaili, saat membuka kegiatan peringatan HUT ke-49 PDI-Perjuangan di halaman Aula Balai Desa Hanura, Kecamatan Teluk Pandan, Kabupaten Pesawaran, Minggu (9/1/2022). “Untuk mencapai kemenangan tersebut saya mengajak seluruh pengurus dan anggota untuk merapatkan barisan dan terus bergerak serta hadir di tengah masyarakat,” ujarnya. ”Kami Banteng Muda Indonesia sebagai komunitas juang…