Kepala Bagian Humas Universitas Malahayati Masrur Rozy menjelaskan, pelatihan ini bertujuan mendorong mahasiswa dapat berkompetensi di bidang penulisan baik di online maupun di media cetak sehingga dapat mendukung kerja kehumasan universitas.
Kategori: Humaniora
Kunjungi LLDIKTI II Sumbagsel, Universitas Malahayati Bahas Peningkatan Akademik
Ingin Terdaftar di Jurnal Malahayati, ini Syarat yang Harus Dipenuhi
Ketua pengelola jurnal Universitas Malahayati Teguh Pribadi mengatakan untuk bisa lolos jurnal, harus punya IESSN dan nomor seri dari publikasi. Kemudian websitenya nanti akan disusun dengan rapih, setelah itu baru terbit sekali terbit IESSN. Setelah terbit dua tahun, baru bisa terakreditasi dan diterbitkan ke SINTA Indonesia.
“Untuk jurnal Universitas Malahayati dapat didaftarkan oleh siapa saja baik dari dalam kampus, maupun luar kampus. Kita dari pengelola Jurnal Malahayati kuotanya ada 60 persen untuk internal, baik dosen dan mahasiswa dapat mendaftar sesuai dengan fokus keilmuannya,” kata Teguh Pribadi.