KKN Unila Sukses Gelar Kalianda Expo 2024

MATALAMPUNG.COM – Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) Unila di Kalianda, mengadakan program kerja Kalianda Expo pada Jumat dan Sabtu, 2-3 Februari 2024. Program kerja ini merupakan hasil kolaborasi sepuluh kelompok KKN yang berada di Kecamatan Kalianda. Sepuluh kelompok KKN tersebut meliputi, KKN Kalianda, KKN desa Way Lubuk, KKN Desa Suka Tani, KKN desa Negri Pandan, KKN desa Canggu, KKN desa Kedaton, KKN desa Gunung Terang, KKN desa Suka Ratu, KKN desa Marga Catur, dan KKN desa Bumi Agung. Kegiatan bertujuan untuk melestarikan budaya tradisional serta mempromosikan UMKM, juga dihadiri perwakilan dari Bupati Lampung Selatan,…

Target Unggul dan Terekognisi Internasional, IIB Darmajaya Tambah Dosen Bergelar Doktor 

MATALAMPUNG.COM, Bandar Lampung – Institut Informatika dan Bisnis (IIB) Darmajaya kembali menambah dosen bergelar doktor setelah Dr. Hidayatullah, S.E., M.Si., M.Kom., M.H., Ak., CA., CPA., CIISA., CDMP. menjalani sidang terbuka pada Kamis, (1/2/2024) di Ruang Auditorium Lantai II Gedung G Pascasarjana Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Universitas Lampung. Hidayatullah mengangkat judul disertasi “Pengaruh Waktu Pergantian CEO Terhadap Kinerja Perusahaan” dengan promotor Prof. Dr. Lindrianasari, S.E., M.Sc., Akt. dan Co Promotor Dr. Agrianti Komalasari, S.E., M.Si., Akt., serta Prof. Dr. Rindu Rika Gamayuni, S.E., M.Si. Hidayatullah merupakan dosen Prodi Akuntansi yang…

Merdu saat Baca Al-Qur’an, Yayasan Alfian Husin Berikan Hadiah ke Murid SDI Pelangi

MATALAMPUNG.COM, Bandar Lampung – Suara merdu Kirana Kaliri, murid kelas 4 Sekolah Dasar Islam (SDI) Pelangi membuat kagum Ketua Yayasan Alfian Husin Ary Meizari, S.E., MBA., dan Sekretaris Yayasan Dr. Ir. Firmansyah Y. Alfian, MBA., M.Sc. “Sebagai bentuk rasa kagum dan bangganya kami dari Yayasan Alfian Husin, kami memberikan apresiasi dan hadiah kepada Kirana Kaliri. Saya juga bangga dengan didikan kedua ayah dan bunda Kirana yang memiliki calon qoriah masa depan,” kata Sekretaris Yayasan Alfian Husin Firmansyah Y. Alfian, saat mendampingi Ketua Yayasan di sela perayaan dan pentas seni Hari…