MATALAMPUNG.COM, Bandar Lampung – Secara resmi KPU telah menutup pendaftaran partai politik calon peserta pemilu 2024 pada Minggu (14/08/2022) pukul 23.59 WIB kemarin. Dasar hukum terkait penutupan masa pendaftaran parpol calon peserta Pemilu 2024 ini tertuang dalam Pasal 16 ayat 2 Peraturan KPU (PKPU) No. 4 Tahun 2022. Menindaklanjuti Surat Edaran Ketua Bawaslu Republik Indonesia Nomor 19 tahun 2022 tentang Pengawasan Pendaftaran, Verifikasi dan Penetapan Partai Politik Peserta Pemilu 2024, sejak awal proses pendaftaran parpol, Bawaslu Kota Bandar Lampung melakukan Pengawasan melekat di KPU Kota Bandar Lampung dan melakukan monitoring…
Penulis: Daviet Junicho
Bawaslu Kota Bandar Lampung Buka Posko Aduan Masyarakat
MATALAMPUNG.COM, Bandar Lampung – Tahapan Pendaftaran Partai Politik Calon Peserta Pemilu 2024 di Bandar Lampung yang sedang berlangsung saat ini sejak tanggal 1 Agustus sampai dengan 14 Agustus 2022 menjadi perhatian Bawaslu. Bagaimana tidak pasalnya fenomena pencatutan data seseorang menjadi anggota Partai Politik kian marak terlebih lagi jika data orang tersebut memang berprofesi yang didalam regulasi dilarang untuk menjadi anggota partai politik. KPU Republik Indonesia saat ini menyediakan layanan bagi siapa saja yang ingin melihat apakah dirinya terdaftar dalam Partai Politik tertentu atau tidak secara cepat karena hanya dengan mengunjungi…
Fakultas Pertanian Unila Gelar Sosialisasi Program Skim Penelitian Kelapa Sawit
MATALAMPUNG.COM, Bandar Lampung – Fakultas Pertanian (FP) Universitas Lampung (Unila) menggandeng Dinas Perkebunan Pemerintah Provinsi Lampung dan Badan Pengelola Dana Perkebunan Kelapa Sawit (BPDPKS), bekerja sama dalam pengelolaan program penelitian kelapa sawit. Dalam rangkaian kerja samanya, menggelar acara Sosialisasi Program Skim Penelitian Kelapa Sawit yang diselenggarakan di ruang rapat Dekanat Fakultas Pertanian Universitas Lampung, Sabtu (06/08/2022). Acara dihadiri oleh Kepala Dinas Perkebunan Provinsi Lampung, Ir. Yuliastuti, MTA., (beserta tim). Direktur Keuangan BPDPKS, Zaid Burhan, SE.,MT., Dekan FP Unila, Prof. Dr. Ir. Irwan Sukri Banuwa, M.Si., beserta 35 para Dosen (peneliti)…
Bawaslu Imbau Parpol di Bandar Lampung Pahami PKPU
MATALAMPUNG.COM, Bandar Lampung – Bawaslu Kota Bandar Lampung imbau Pimpinan Partai Politik Calon Peserta Pemilu tahun 2024 di Kota Bandar Lampung terkait tahapan pelaksanaan Pendaftaran, Verifikasi dan Penetapan Partai Politik sebagaimana diatur dalam Peraturan KPU Nomor 4 Tahun 2022. Hal ini dituangkan dalam Surat Ketua Bawaslu Kota Bandar Lampung nomor 63/HM.07.02/K.LA-14/08/2022 tanggal 1 Agustus 2022 perihal Imbauan Pencegahan Verifikasi Administrasi dan Verifikasi Faktual Partai Politik Calon Peserta Pemilu Tahun 2024. Candrawansah selaku Ketua Bawaslu Kota Bandar Lampung saat dihubungi awak matalampung.com via telepon, Senin (01/08/2022), mengatakan potensi permohonan sengketa yang…
Puncak Harganas Ke-29, Bupati Pesawaran Raih Penghargaan Satyalancana Wira Karya
MATALAMPUNG.COM – Bupati Pesawaran Dendi Ramadhona menerima tanda kehormatan Satyalancana Wira Karya (SWK) dari Presiden Joko Widodo berdasarkan Surat Keputusan Presiden Republik Indonesia (Keppres) Nomor 42/TK Tahun 2022 yang ditandatangani Presiden Jokowi pada 9 Juni 2022. Tanda kehormatan ini diberikan Presiden Republik Indonesia Joko Widodo pada acara Puncak Peringatan Hari Keluarga Nasional (Harganas) ke-29 di Lapangan Merdeka, Kota Medan, Provinsi Sumatera Utara, Kamis (07/07/2022). Bupati Pesawaran Dendi Ramadhona saat dihubungi awak media matalampung.com mengatakan jika penyematan tanda kehormatan Satyalancana Wira Karya ini adalah hasil penilaian lapangan yang dilakukan oleh Setmilpres dan…
Songsong Pemilu 2024, KPU Kota Bandar Lampung Butuh 53M
MATALAMPUNG.COM, Bandar Lampung – Jelang Pemilu 2024, KPU Kota Bandar Lampung melakukan audiensi dengan Wali Kota Eva Dwiana dan Jajaran pemerintah kota setempat, Selasa (7/6/2022). Dalam pertemuan itu, Ketua KPU Bandar Lampung Dedy Triyadi menyampaikan rencana kebutuhan anggaran Pilkada Kota Bandar Lampung 2024, sebesar Rp 53 miliar. Dedi menyampaikan, keseluruhan anggaran tersebut digunakan untuk membiayai honor penyelenggara adhoc seperti PPK, PPS, KPPS, pelaksanaan tahapan pilkada, dan penyediaan logistik. “Honor panitia adhoc mencapai 46 persen dari total anggaran, namun nantinya akan ada pembagian dana dengan Pemerintah Provinsi Lampung,” ujar Dedy Triyadi.…
Gelar Musda XIII, KNPI Lampung Dinakodai Iqbal
MATALAMPUNG.COM, Bandar Lampung – DPD KNPIÂ Provinsi Lampung menggelar Musyawarah Daerah (Musda) XIII dengan mengusung tema “Pemuda Bangkit, Wujudkan Lampung Berjaya” di Ballroom Hotel Horison, Kamis (21/4/2022). Acara dibuka oleh Gubernur Lampung yang diwakili asisten 1 bidang pemerintahan dan kesejahteraan rakyat, Hamartoni Ahadis, ini juga di hadiri oleh ketua umum DPP KNPI, MPID, Ketua Demisoner Teguh Wibowo, Ketua Komisi 5 DPRD Provinsi Lampung, Kadispora, serta unsur-unsur OKP Provinsi Lampung. Iqbal Ardiansyah terpilih menjadi Ketua DPD KNPI Provinsi Lampung Periode 2022-2025 secara aklamasi dengan jumlah dukungan 62 OKP se-provinsi Lampung dan 15…
KNPI Lampung Gelar Musda Setelah 2 Tahun Stagnan
MATALAMPUNG.COM, Bandar Lampung – Setelah hampir dua tahun stagnan, akhirnya Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Provinsi Lampung siap menggelar Musyawarah Daerah (Musda) ke XIII. Pelaksanaan Musda ke XIII tahun ini akan dilaksanakan pada Kamis (21/04/022) di Ballroom Hotel Horison Bandarlampung, pukul 13.00 WIB. “Persiapan kita sudah 90%. Materi Musda, undangan baik untuk peserta penuh, peserta peninjau maupun untuk tamu sudah terdistribusi,” ujar Elian Deta, Ketua Pelaksana Musda. Bung Elian, sapaan akrabnya, juga menambahkan jika Musda ke XIII ini sudah memenuhi semua persyaratan dan mekanisme yang diatur…
Dikepung Banjir, DPRD Provinsi Minta Pemkot Bandar Lampung Komprehensif Tangani Banjir
MATALAMPUNG.COM, Bandar Lampung – Hujan lebat yang mengguyur kota Bandar Lampung, Jum’at (15/04/2022), membuat kota Bandar Lampung di kepung banjir. Hal ini mendapat perhatian serius dari anggota DPRD provinsi Lampung daerah pemilihan (Dapil) Bandar Lampung, Ade Utami Ibnu. Ade meminta kepada pemerintah Kota Bandar Lampung untuk dapat melakukan penanganan secara komprehensif guna mengatasi musibah banjir yang terjadi tiap kali musim penghujan tiba. “Dampak dari banjir bukan hanya menyebabkan kemacetan tapi juga menyebabkan kerusakan infrastruktur dan kendaraan serta menggangu aktifitas warga,” ujarnya. “Pogram penanganan banjir seperti normalisasi sungai atau grebek sungai…
Hadiri Rakor PDPB, Bawaslu Kota Bandar Lampung Apresiasi Kinerja KPU
MATALAMPUNG.COM, Bandar Lampung – Anggota Bawaslu Kota Bandar Lampung Koordiv. Penyelesaian Sengketa Gistiawan, S.H., M.H. menghadiri Rapat Koordinasi Pemutakhiran Data Pemilih Berkelanjutan (DPB) Triwulan I Tahun 2022 di Aula KPU Kota Bandar Lampung, Kamis (31/03/2022). Rapat ini juga dihadiri oleh perwakilan Partai Politik di Kota Bandar Lampung, Polres Kota Bandar Lampung, Kodim 0410 Kota Bandar Lampung, Kesbangpol Kota Bandar Lampung, Disdukcapil Kota Bandar Lampung, BPKAD Kota Bandar Lampung, Ketua Forum Camat, Lapas Kota Bandar Lampung dan MUI Kota Bandar Lampung. Rapat Koordinasi Pemutakhiran Data Pemilih Berkelanjutan Triwulan I Tahun 2022…